Penggemar Bonsai Lampung Barat mengadakan pertemuan pada tanggal 07 Februari 2018, 21 Februari 2018 dan 28 Februari 2018 dalam rangka musyawarah untuk menentukan Pelaksanaan Pameran Bonsai Lampung Barat Tahun 2018.
Hasil musyawarah Penggemar Bonsai Lampung Barat :
1. Pembentukan Panitia Pameran Bonsai Lampung Barat 2018
2. Pelaksanaan Pameran Bonsai Lampung Barat 2018 tanggal 17 s.d 22 Maret 2018.
3. Lokasi Pameran Bonsai Lampung Barat 2018 di Areal Kebun Raya Liwa
4. Jenis yang di Pamerkan : Bahan Bonsai, Bonsai Setengah Jadi dan Bonsai Yang Sudah Jadi.
SUSUNAN PANITIA PAMERAN BONSAI LAMPUNG BARAT 2018
KEBUN RAYA LIWA, 17 MARET 2018 S.D 22 MARET 2018
PELINDUNG :
BUPATI LAMPUNG BARAT
PENASEHAT :
- KETUA DPRD LAMPUNG BARAT
- DANDIM 0422/LB
- SEKKAB LAMPUNG BARAT
KETUA :
dr. WAWAN
WAKIL KETUA :
SAPA WIJAYA
SEKRETARIS :
TONI HART PRAJA
BENDAHARA :
M. NASIR
Koordinator Perlengkapan :
EDY SOFYAN (KODIM 0422/LB)
Koordinator Penggalangan Dana :
ANDI INDRAWARA
Koordinator Humas & Dokumentasi :
NOPRIADI (RADAR LAMBAR)
Koordinator Keamanan :
MANURUNG (POLRES LAMBAR)
Koordinator Penjagaan :
MISRANTO (POLPP LAMBAR)
Dokumentasi Video Musyawarah Panitia Pameran Bonsai Lampung Barat 2018
Daftar Nama Penggemar Bonsai Lampung Barat
- EDI NOVIAL Ketua DPRD LB
- dr. WAWAN Direktur RSUD
- ADRI NURCAHYO Dandim 0422/LB
- SAHABUDIN Kodim 0422/LB
- SAPA WIJAYA Serdang
- dr. IMAN RSUD
- TORA EGEN SITOMPUL Polres Lambar
- EDY SOPYAN Kodim 0422/LB
- MAT NASIR Bapeda LB
- ERICK KURNIAWAN Kafe Omah Kayu
- ANDI INDRAWARA Dispora LB
- SUKARDI Satpol PP
- MUJIRAN Satpol PP
- IDIT BARAK Way Mengaku
- SUKANTO Satpol PP
- MISRANTO Satpol PP
- KHAIRUL S RSUD
- KETUT ASTINA Sukamenanti
- HESMIDARIUS Serdang
- HANDOYO Satpol PP
- HENDRI UJUNG Satpol PP
- NYOMAN PRIKARTIKA Serdang
- MEDI RSUD
- SYAHRIL S Sukamenanti
- WANIRAN Danramil Balik Bukit
- RIZAL TIMORA Kodim 0422/LB
- TONI HARTONO Satpol PP
- MANURUNG Polres Lambar
- AMARUDIN Sumber Jaya
- NOPRIADI Radar Lambar
- ALI RAMZAH Satpol PP
- IHSANUDIN Way Mengaku
- MISRANTO Komplek Kodim
- BAYU Sumber Jaya
- ANTON KARTONO Sumber Jaya
- BENI MURDANI Satpol PP
- DENAL Sumber Jaya
- EKO SUDHANA Way Mengaku
- ENTIS Sumber Jaya
- IPAN Way Mengaku
- JOKO Way Mengaku
- AGUS CIK Garpu
- MARWAN JARWOX Way Mengaku
- NANO Sumber Jaya
- GUDEL / SELAMET Sukamenanti
- MUL Sukamenanti
- RONI Way Mengaku
- RUDI Way Mengaku
- SELO Way Mengaku
- TAMBAT Way Mengaku
- HARTANTO Sekuting
- KHOLIQ Way Mengaku
- JUNA Kodim 0422/LB
- ARI Kodim 0422/LB
- DWISIH PRASECO Satpol PP
- ANDI Polres Lambar
- JULI Barak
- HASAN Kodim 0422/LB
- UDIN Way Mengaku
- DEFRI Barak
- ANTON Damkar
- NURYADIN Barak
- ASEP Gerdai
- PUJIONO Sukamenanti
- WAHYUDIN Way Mengaku
- IWAN Serdang
- IIN Barak
- AGUS Gg. Pekonan
- PIAN Sukamenanti
- RIZAL GALON Way Mengaku
- AGUS Taruko
- MIKA Sahabat Utama
- ALIM Gerdai
- PEBRI Way Mengaku
- SUPRIYADI Way Mengaku
- WELLY AGUSTONO Kebun Tebu
- IWAN KURNIANTYO Kebun Tebu
- HENDRI SETIAWAN Air Hitam
- ACIM Kebun Tebu
- SUNAR Air Hitam
- NANANG Fajarbulan
- TATANG NURSERY Kebun Tebu
- DEDI Telkom
- TEJAK NUGROHO
Tidak ada komentar:
Posting Komentar